Bravo” Polsek Lembah Masurai Memantau Langsung Vaksinasi covid 19 Lansia Dan Publik

Merangin.cMczone.com- Pada hari Sabtu tanggal 19 Juni 2021 sekira pukul 09.30 wib Iptu Rezi darwis.SH beserta jajaran nya di Balai Desa Tuo Kec. Lembah Masurai telah mengikuti dilaksanakan nya kegiatan *Vaksinasi Covid 19 kepada Lansia dan pelayanan publik *

Kegiatan dibuka langsung oleh Kapus Lembah Masurai Jonefa Befandi, SKM dan dihadiri oleh :
Camat Lembah Masurai Bpk.M.Lubis, Spd. Kapolsek Lembah Masurai
Iptu Rezi Darwis, SH . Aipda M ansori(BKTM). Aipda Ngadiyanto (Bktm)
Bripka Dedi Irawan (BKTM)dan di ikuti segenap aparatur desa tuo.

Adapun tim Vaksinator puskesmas lembah Masurai yang bertugas.: dr. Fairuza. Herni eryanti, Am.Kep. Rini Martalena, Am.Keb. Yuli Kastina, Am.Keb . Reva Yulisni, S.Kepn,. NS.
Sementara Peserta vaksin yang mengikuti dari lansia yang mengikuti sebanyak 45(empat puluh lima orang) sedangkan dari publik berkisar 5 orang.
Dengan total keseluruhan berkisar 50 orang.

Baca Juga :   Tak Kenal Lelah, Srikandi Gerindra Sumbar Ini Kembali Salurkan Bantuan APD dan Sembako di Padang Panjang

Kapolsek lembah Masurai iptu Rezi Darwis.SH menjelas kan.”memang benar hari ini Sabtu jam 09.30 wib saya dan jajaran saya turun langsung ke balai desa tuo.kec.lembah Masurai untuk memantau langsung kegiatan vaksinasi covid 19 untuk lansia dan publik.dengan Target pemberian vaksin dalam kegiatan ini sebanyak 114 (Seratus empat belas) Orang,
Dengan peserta yang hadir hanya yang bisa di vaksin 50 orang,sedang 25 orang di karena kan sakit dan hipertensi.

himbauan dari saya iptu Rezi Darwis.SH sebagai Kapolsek lembah Masurai kepada masyarakat agar supaya masyarakat jangan takut untuk mengikuti vaksin.
karena dengan mengikuti vaksin kita sudah ikut antisipasi untuk memutuskan mata rantai Covid-19.
Di samping masyarakat harus selalu menjaga protokol kesehatan .
Alhamdulillah kegiatan berakhir sekitar pukul 11.30 wib dalam keadaan situasi aman dan kondusif.” jelas nya.

Baca Juga :   Ade Almizan | Pentingnya Pemahaman Stage Of Recovery Mantan Pecandu Narkoba

(MASRIL GUNAWAN)