Memperingati Hari jadi Polwan RI ke 73

Sumut, cMczone.com – Polda Sumatera Utara laksanakan ziarah tabur polwan bunga di makam pahlawan dalam rangka memperingati Hari Jadi Polwan RI ke 73 tahun 2021.Kamis (26/08/21) bertempat di Taman Makam Pahlawan Medan.

 

Turut hadir dalam kegiatan ini yaitu Pakor Polwan Polda Sumut AKBP Juniar Simanjuntak S.si, M.Si Didampingi10 Pamen

10 Pama dan 22 Bintara

 

Dalam kegiatan di awali dengan upacara dan hening cipta bersama mendoakan arwah para pahlawan. Selesai pelaksanaan upacara di lanjutkan dengan tabur bunga di sejumlah makam para pahlawan. Saat di konfirmasi Pakor Polwan Polda Sumut mengatakan tujuan di laksanakan kegiatan ini Yaitu Untuk mengingat kembali jasa- jasa para pahlawan yg gugur untuk memerdekakan Indonesia serta untuk menumbuhkan rasa dan jiwa nasionalisme di dalam diri para Polwan Polda Sumut.

Baca Juga :   Ansar Ahmad Lantik Adi Prihantara Jadi Sekdaprov Kepri

Selama pelaksanaan kegiatan para Polwan Polda Sumut tetap menerapkan Prokes seperti menggunakan masker, menjaga jarak dan mencuci tangan sebelum dan sesudah kegiatan.